Kecerdasan Bisnis dan Terapannya

Kecerdasan Bisnis merupakan bidang yang sangat menarik dewasa ini. Berangkat dari Data Mining dan Analitika Teks, Business Intelligence juga membahas data science, kercerdasan buatan, data semesta, dan komputasi awan. Darisisi text (data) mining, topik mengenai Analitika Desrkiptif dan prediktif sangat mendominasi. Selain itu juga ada kajian mengenai analisis jejaring sosial, pembelajaran mesin (dan deep learningnya) dan pemrosesan bahasa alami.

Karena itu, situs ini coba berbagi bahan kuliah atau materi kajian ilmiah yang up-to-date dan bagus sekali mengenai business iltelligence dan contoh aplikasinya pada bahasa pemrograman Python. Slide-slide yang dapat didownload di bawah ini, awalnya adalah karya Dr. Min-Yuh Day dari Universitas Tamkang(Taiwan). Jika anda tertarik memperoleh materi BI langsung dari Dr. Day, silakan kunjungi situs webnya di http://mail.tku.edu.tw/myday.

1. Pengantar Kecerdasan Bisnis dalam Praktek

2. Kecerdasan Bisnis, Analitika dan Data Science

3. ABC: AI, Big Data dan Cloud Computing

4. Analitika Deskriptif I: Sifat Data, Pemodelan dan Visualisasi Secara Statistika

5. Analitika Deskriptif II: Kecerdasan Bisnis dan Data Warehousing

6. Analitika Prediktif I: Proses, metode dan Algortima Penambangan Data

7. Analitika Prediktif II: Analitika Teks, Web dan Media Sosial

8. Analitika Preskriptif: Optimisasi dan Simulasi

9. Analisis Jejaring Sosial

10. Pembelajaran Mesin dan Deep Learning

11. Pemrosesan Bahasan Alami

12. Chatbot dan Percakapan Cerdas

13. Tren Masa Depan, Pertimbangan Privasi dan Manajerial dalam Analitika.

Semoga bermanfaat, terutama bagi para dosen dan mahasiswa yang tertarik memulai penelitian mengenai topik-topik yang disebutkan di atas.